Refleksi Kuliah ke-9

Author: Dita Estu Permanen Label::


                Pada tanggan 24 November 2012, kami melakukan kuliah ICT secara online. Kelompok kami terdiri dari saya sendiri Dita, Fajar, Adi dan Timbul. Kami diberi tugas untuk membuat power point dengan animasi, gambar, video dan sound. Kami membuat power point dengan materi “Pencemarn Lingkungan”.
                Seharusnya dalam satu kelompok yang online hanya 1 orang dan yang lain membuat power point yang akan dikirim. Tetapi saat itu kelompok saya datang semua agar adil, dan kami melakukan online serta membuat power point secara bersama-sama.
                Kami kuliah online mulai jam 09.00 dan selesai jam 10.45. Dan saat proses pembuatan itu kami selalu memantau group Kuliah Media Pembelajaran. Agar kami selalu melihat pengumuman atau info terbaru dari Pak Wahyu.
                Saat Pak Wahyu meningatkan bahwa prkuliahan online akan berakhir, kami sangat gugup dan kebingungan karena power point yang kami buat belum selesai. Kami takut kalau power point kami tidak diterima karena telat, kami terus berusaha menyelesaikan power point tersebut sambil terus memantau group.
                Akhirnya, jam perkuliahan diundur sampai jam 13.00 karena banyak kendala yang dialami saat pengiriman powerpoint. Kami pun lega dan bisa menyelesaikan power point dengan baik. Dan bisa mengirimnya dengan lancar.
                Semoga hasil jerih payah kami membuahkan hasil, bisa memperoleh nilai yang memuaskan. AMIENNN... J

0 komentar |

Posting Komentar

Translate

Glenn Fredly_Sekali Ini Saja

Powered by mp3skull.com
Jason Mraz - I'm Yours

Powered by mp3skull.com
Latest Submissions: Home PageAbout Page

Cari Blog Ini

Followers

Jadwal Sholat DIY

Diberdayakan oleh Blogger.
banner 1 banner 2